Senin, 03 Januari 2011

komunitas bendera hitam

semua sistem yang ada didunia
adalah sistem yang korup
negara dan alat alat pelindungnya
adalah sebuah sistem penindasan

naikan bendera hitam anarkimu
kibarkanlah diseluruh bumi
jadikanlah sebuah simbol perlawanan
berontak hancurkan otoritas

kami komunitas bendera hitam
berdiri tegak tuk melawan
berontak dalam satu cita
satu bumi tanpa penindasan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar